Skip to content

Ciri Ciri Bayi Sehat Dalam Kandungan 5 Bulan

  • by

setiap orang yang sudah menikah pastinya mendambakan buah hati yang sehat tanpa ada cacat sedikitpun, oleh karenya sianak tersebut akan dijaga dengan baik mulai dalam kandungan seorang ibu. lazimnya akan terlihat jelas ciri ciri bayi sehat dalam kandungan 5 bulan, karena pada saat usia segitu janin sudah mulai berbentuk tubuhnya.

Salah satu cara untuk mengetahui ciri ciri tersebut ialah melihat kondisi kesehatan sang ibu, karena bagaimanapun juga kesehatan sang ibu akan berdampak besar, dan sangat mempengaruhi pertumbuhan janin. dengan demikian sang ibu harus mulai berhati hati dalam melakukan aktivitsnya sehari-hari.

untuk lebih memastikan kesehatan sang bayi, sebaiknya sang ibu melakukan konsultasi kedokter, atau jika dilingkungan yang ditinggali kekurangan sumber daya manusia di bidang dokter kandungan, sang ibu dapat berkonsultasi kebidan atau tenaga medis yang ada pada lingkungan tersebut. supaya anda mengetahui aktivitas-aktivitas yang baik untuk dilakukan atau malah sebaliknya.

Sebab yang sering terjadi ciri ciri bayi sehat dalam kandungan 5 bulan tidak dipahami oleh banyak ibu hamil, dan cenderung diabaikan. padahal ini sangat menentukan kesehatan bayi kedepannya. usia 5 bulan dalam kandungan memiliki arti lain bahwa rentan usia bayi sekitar antara 20 minggu hingga 23 minggu. karena Jika sudah dalam usia 24 minggu berarti bayi sudah memasuki usia 6 bulan dalam kandungan.

Usia 5 bulan, umumnya bayi berukuran panjang badan sekitar 10 inci (25 cm) dari kepala ke tumit. Sedangkan rata-rata berat bayi kira-kira 11 ons (sekitar 300 gram). diketahui juga pada saat usia 5 bulan kandungan, biasanya bayi sudah memulai melakukan gerakan yang disebut “quickening”, berupa gerakan otot-otot wajah, menguap dan mengisap jempol.

Selain itu, ciri ciri bayi sehat dalam kandunhan 5 bulan, biasanya jenis kelaminnya mulai dapat dilihat pada pemeriksaan kehamilan trimester 2 dengan USG Doppler sejak usia 20 minggu. dan umumnya menginjak usia 21 minggu biasanya kulit bayi mulai berubah dari transparan menjadi kemerahan. pada usia segitu juga, setiap harinya bayi akan mengalami pertumbuhan otot yang semakin kuat.